Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2017

Burung Pintar Beo Beo Beo

Gambar
Beo ini burung yang tidak bisa bernyanyanyi hanya menirukan kicauan burung lain, tetapi Beo Nias ini burung yang termasuk Burung Pintar  karena burung ini dapat menirukan beberapa kata-kata manusia  bahkan suara apapun yang ia dengar dapat ditirunya. Coba Lihat Video dibawah ini Burung pintar ini dapat menirukan apa saja.

Si Beo Burung Pintar

Gambar
Burung Beo ( Gracula religiosa robusta) SATU LAGI BURUNG EKSOTIS INDONESIA, Beo Nias atau Nias Bayan ( Gracula religiosa robusta ) merupakan salah satu subspesies burung beo yang ditemukan  di Pulau Nias , endemik ini terdapat daerah Sumatera Utara , beo Nias ini memiliki ukuran tubuh lebih besar dari pada sepesies lain dari jenis burung beo. Burung ini burung yang tidak bisa bernyanyi hanya menirukan kicauan burung lain, tetapi Beo Nias ini burung yang termasuk burung pintar karena burung ini dapat menirukan beberapa suara manusia , bahkan suara apapun yang bisa ia tiru, suara stater motor pun burung beo ini bisa menirukanya. Klik disini untuk melihat Video Beo bersuara seperti Manusia. Beberapa tahun kebelakang kira-kira 2014, saya menemukan di salah satu toko burung diantara sangkar ada beberapa ekor burung beo tangkapan hutan, dan saya mencoba bertanya-tanya tentang asal muasal burung yang penjual dapatkan. Ternyata ada seseorang yang mengirimnya, sedang

Burung Nuri Kepala Hitam (Lorius Lory)

Gambar
Nuri Kepalahitam Burung Nuri Kepala Hitam , Nuri ini adalah burung peliharaan, dengan pesona warna bulunya eksotis penuh warna-warni, Burung yang bernama latin  Lorius Lory,  Burung cantik berukuran tubuh sedang, burung ini berasal dari Papua dan daerah kepulauan Misool, Salawati. Video Burung Nuri 

Kakaktua Jambul Kuning (Cacatua Galerita)

Gambar
Burung Cantik Milik Kang Irwan Sungguh mempesona, salah satu koleksi milik beliao yang bersetufikat sunguh sangat ketat dalam kepemilikan burung Asli Indonesia ini. Pagi sesudah mandi. Tonton Juga Videonya di bawah ini. Burung Kakaktua Burung Kakaktua Beraksi

Burung Bermukim di Kota Bandung

Gambar
Taman Lansia Bandung SALAM PAGI BERKICAU , Pagi ini udara sangat segar, cuaca pun begitu cerah membawaku untuk pergi ke salah satu taman yang terindah di kota Bandung ini, dan kucoba berjalan menelusuri kota yang indah ini, taman demi taman aku lewati, semua tampak sepi, kupacu motorku untuk melihat-lihat taman lain berharap taman itu tidak tampak sepi. Mungkin aku datang tidak pada waktunya karena hari ini hari jam kerja jadi taman-taman di Kota Bandung tampak sepi. Setelah aku berputar-putar akhirnya aku temukan juga taman yang asyik untuk aku bersantai, Taman LANSIA jalan cilaki arah ke gasibu, ternyata benar taman itu ramai, siapalagi kalo tidak para kakek dan para nenek yang sedang lari pagi, bagiku cukup hangat dari aktifitas para lansia joging. Taman Lansia Bandung Udara disini sangat sejuk, enakeun kata orang Bandung mah, aku pun masih berputar-putar mencari dimana motor ini harus kuparkir biar agak nyaman lah, karena kaki ku tidak sabar lagi untuk berjala

15 Biji-Bijian yang Dimakan Burung

Gambar
BIJI-BIJIAN YANGDISUKAI BURUNG , kita semua pasti mengenal burung tetapi apa yang dimakanya mungkin tidak terlalu di pikirkan, seperti apa saja tanaman atau tumbuhan berbiji yang sangat disukai sama burung kita, tentunya kita tidak akan ambil pusing dengan masalah itu, tetapi saya akan memperkenalkan seperti apa tumbuhan yang disukai dan bijinya sering kita beli adapada tukang penjual pakan burung. Tampaknya itu sangat sederhana punya burung, dan beli pakan ditoko selesai, tapi setelah kita tahu bahwa apa yang dimakan burung juga dimakan manusia sama-sama makan biji, dibelahan bumi kita terhampar luas rerumputan, savanna yang terdapat tumbuhan yang berbiji, yang sengaja ditanam oleh manusia, atau yang tumbuh di alam liar diman burung akan datang saat burung itu lapar. Di Indonesia tanaman biji-bijian sengaja ditanam untuk memenuhi kebutuhan para pecinta pagiberkicau , dengan alam yang subur tanaman biji-bijian sangat mudah ditanam dan tumbuh dengan subur, harga yang d

Jangan Jual Burung Branjangan Anda Sebelum Berkicau

Gambar
Branjangan, Titimplik BURUNG BERSUARA KRISTAL TITIMPLIK. Akhir tahun Bersama burung branjangan, November hingga Desember entah darimana datangnya setiap toko burung dari sekian banyak ada salah satu sangkar yang di penuhi burung titimplik, yang bikin gemas adalah harganya yang cukup murah, burung bersuara Kristal ini yang banyak disukai para pecinta burung ocehan. Hanya dengan beberapa minggu saja burung ini ludes dipasaran, menghilang diantara penjual, padahal saat itu adalah musim hujan dan burung ini cenderung sulit untuk berkicau, dan kemungkinan mati sangat besar, tetapi bagi para pecinta burung titimplik tahu bulan penuh hujan ini akan berakhir, menjadi musim panas yang panjang, walau hujan terkadang turun tapi insesitasnya berkurang saat bulan Januari kedepan. Saya punya satu dari pencarian di bulan Desember burung ini dibandrol di para penjual dengan harga Rp 60-100 ribu, itu burung bakalan, memang cukup sulit dan membutuhkan kesabaran yang luarbiasa dalam menung